Thursday, May 25, 2023
  • Login
Dailyvox
Advertisement
  • News
  • Nasional
    • Regional
  • Internasional
  • Entertainment
  • Lifestyle
  • Trending
  • Opini
  • Pemilu 2024
No Result
View All Result
  • News
  • Nasional
    • Regional
  • Internasional
  • Entertainment
  • Lifestyle
  • Trending
  • Opini
  • Pemilu 2024
No Result
View All Result
Dailyvox
  • News
  • Nasional
  • Internasional
  • Entertainment
  • Lifestyle
  • Trending
  • Opini
  • Pemilu 2024
Home Regional

SMA Edu Global Bandung Gelar ‘Ngegigs 2023’ dengan Tema Pradipa Nusantara

3 months ago
in Regional
A A
0
SMA Edu Global Bandung Gelar ‘Ngegigs 2023’ dengan Tema Pradipa Nusantara

Foto: Istimewa

Share on FacebookShare on Twitter

DAILYVOX.ID, Bandung – SMA Edu Global Bandung menggelar acara “Ngegigs 2023” dengan tema Pradipa Nusantara, di Gedung PPAG Universitas Parahyangan (UNPAR), pada Sabtu (11/2/2023) lalu.

Pradipa Nusantara menyunguhkan performer yang penuh talenta dari para siswa-siswi kelas 12. Seperti, cabaret, dance, short movie, documenter, animasi, photografi, seni terapan, fashion desain, hingga music apik ditampilkan oleh para siswa dengan dikemas live performance dan pameran karya.

Acara yang dimulai pukul 08.00 – 16.00 WIB dihadiri kurang lebih 400 orang. Ngegigs 2023, tahun ini dibuka langsung oleh Kepala Cabang Dinas Pendidikan 7 yakini Firman Oktora dan dibuka dengan membacakan puisi hingga bernyanyi.

Bacajuga

Sabet Juara Umum, Pemkot Bandung Beri Kadeudeuh untuk Para Kafilah STQH ke-18

Sosialisasi 4 Pilar, Ono Surono Terima Mandat untuk Ganjar Pranowo

Koordinator Bidang Dana Usaha Ngegigs Bareng 2023 Dwinur Beauty Solihat mengatakan, bahwa setelah lima tahun diadakan “Ngegigs Bareng” dengan didasari pada keunikan siswa-siswi dan kepercayaan orangtua terhadap visi dan misi sekolah dalam mengembangkan bakat dan minat siswa-siswi dari aspek akademik dan nonakademik dengan tujuan, mengeksplorasi keragaman bakat dan minat siswa sesuai dengan perkembangan era.

Tahun ini, lanjut dia, dengan Pradipa Nusantara sebagai simbol kebhinekaragaman budaya Indonesia. Tema tersebut diharapkan dapat menguatkan kecintaan dan kepekaan siswa terhadap keberagaman suku, budaya dan agama di Indonesia.

“Tunggu kami kembali di “Ngegigs Bareng” tahun depan dengan live performance dan pameran karya yang luar biasa dari para siswa kami,” ujar Dwinur.

Sementara itu, Kepala Cabang Dinas Pendidikan 7 Firman Oktora mengapresiasi dan bangga dengan gelaran yang diadakan oleh SMA Edu Global Bandung.

“Kami dari Cabang Dinas Pendidikan 7, bangga terhadap siswa-siswi SMA Edu Global Bandung sudah bisa memberikan wadah yang luar bisa untuk para siswanya,” imbuh Firman.

Sebagai catatan, tidak hanya dihadiri langsung oleh KCD 07, apresiator Ngegigs 2023 pun dihadiri dari berbagai kalangan, mulai dari akademisi, siswa, hingga orang tua siswa pun hadir menikmati dan menyaksikan acara “Ngegigs 2023 Pradipa Nusantara”.

Dengan diadakannya acara ini, SMA Edu Global berharap menjadi wadah aktualisasi bagi siswa di bidang seni dan studi-studi yang diminati. (*)

Artikel Sebelumnya

Resmi! Penyesuaian Tarif Pelayanan Air Minum Batal

Artikel Selanjutnya

Yunimar: Manfaatkan Medsos Untuk Edukasi Masyarakat

BERITATERKAIT

Sabet Juara Umum, Pemkot Bandung Beri Kadeudeuh untuk Para Kafilah STQH ke-18
Regional

Sabet Juara Umum, Pemkot Bandung Beri Kadeudeuh untuk Para Kafilah STQH ke-18

May 24, 2023
Sosialisasi 4 Pilar, Ono Surono Terima Mandat untuk Ganjar Pranowo
Regional

Sosialisasi 4 Pilar, Ono Surono Terima Mandat untuk Ganjar Pranowo

May 24, 2023
Gubernur Ridwan Kamil Resmikan PPDB 2023
Regional

Gubernur Ridwan Kamil Resmikan PPDB 2023

May 24, 2023
Kemenparekraf Gelar The 4th International Conference on ASEAN MRA-TP di Politeknik Pariwisata NHI Bandung
Regional

Kemenparekraf Gelar The 4th International Conference on ASEAN MRA-TP di Politeknik Pariwisata NHI Bandung

May 8, 2023
SBM-ITB Berbagi dan Mempererat Tali Silaturahmi kepada Santriwan dan Santriwati Penghafal Alquran
Regional

SBM-ITB Berbagi dan Mempererat Tali Silaturahmi kepada Santriwan dan Santriwati Penghafal Alquran

April 18, 2023
Tips Masuk Unpad ala Farouq, Mahasiswa Baru Termuda Jalur SNBP, Peraih Medali Olimpiade Sains
Regional

Tips Masuk Unpad ala Farouq, Mahasiswa Baru Termuda Jalur SNBP, Peraih Medali Olimpiade Sains

April 18, 2023
Load More
Artikel Selanjutnya
Yunimar: Manfaatkan Medsos Untuk Edukasi Masyarakat

Yunimar: Manfaatkan Medsos Untuk Edukasi Masyarakat

Komentar

Sabet Juara Umum, Pemkot Bandung Beri Kadeudeuh untuk Para Kafilah STQH ke-18
Regional

Sabet Juara Umum, Pemkot Bandung Beri Kadeudeuh untuk Para Kafilah STQH ke-18

May 24, 2023
Sosialisasi 4 Pilar, Ono Surono Terima Mandat untuk Ganjar Pranowo
Regional

Sosialisasi 4 Pilar, Ono Surono Terima Mandat untuk Ganjar Pranowo

May 24, 2023
Gubernur Ridwan Kamil Resmikan PPDB 2023
Regional

Gubernur Ridwan Kamil Resmikan PPDB 2023

May 24, 2023
Kemenparekraf Gelar The 4th International Conference on ASEAN MRA-TP di Politeknik Pariwisata NHI Bandung
Regional

Kemenparekraf Gelar The 4th International Conference on ASEAN MRA-TP di Politeknik Pariwisata NHI Bandung

May 8, 2023
Dailyvox

Dailyvox © 2022

  • About Us
  • Contact Us
  • Sitemap
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Disclaimer

No Result
View All Result
  • News
  • Nasional
    • Regional
  • Internasional
  • Entertainment
  • Lifestyle
  • Trending
  • Opini
  • Pemilu 2024

Dailyvox © 2022

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In